Sabtu, 05 November 2011

Banjir di Indonesia

Musim hujan kembali tiba, dan bencana banjir mulai mengancam negeri yang kita cintai ini, penyebab banjir bisa terjadi karena berbagai  macam hal baik alam maupun manusia. Berikut ini adalah hal-hal yang menyebabkan terjadinya banjir di seluruh dunia termasuk Indonesia :
  • Peristiwa alam Curah hujan dalam jangka waktu yang lama.
  • Terjadinya erosi tanah sehingga tidak ada resapan air. bahkan bukan hanya banjir tapi juga tanah longsor
  • Sampah yang tidak tertangani, hingga kemudian sumber saluran air tersumbat.
  • Bendungan dan drainase rusak. Seperti yang terjadi pada bencana di situ gintung
  • Pembalakan hutan secara liar dan tidak terkendali.
  • Kiriman air dari daerah lain atau bencana banjir bandang.
  • Berkurangnya serapan air tanah tertutup semen, paving atau aspal.
  • Pembangunan tempat permukiman menjadi jalan gedung, tempat parkir

Sumber artikel :
Pesan moral artikel :


Kontributor Artikel & lamp; Foto : Herman Hidayat Profile Facebook Herman Hidayat klik di sini. Herman adalah Pemilik MestiMoco.com.

click for tour in Malang Regency

Check

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Share on Facebook

Labels

Agama (31) Alamat (3) Arema (4) Artikel (209) Artis (15) Bencana (17) Berita (239) Bisnis (30) Budaya (49) Budha (3) Cerita Motivasi (20) Desa (6) E-Taiment (5) Ekonomi (9) Elektronik (7) English (2) Foto (15) Gaya Hidup (6) Hari Besar (12) Hindu (3) Hobi (2) Hukum (19) Humor (21) Ilmu (13) Info (249) Infotaimen (21) Internasional (38) Internet (31) Islam (13) Jatim (25) Kab. Malang (61) Karikatur (2) Kata Bijak (5) Kec. Kepanjen (23) Kecantikan (3) Kejawen (1) Kepanjen (10) Kesehatan (50) komentar (2) Komputer (6) Kristen (2) Kuliner (7) Lain-lain (143) Luar Negeri (42) Malang Raya (38) Masakan (6) Music (5) Nasional (225) Olah Raga (69) Opini (2) Otomotiv (16) PDI Perjuangan (10) Pemerintahan (1) Pemilu (7) Penting (3) Permainan (6) Peta (4) Pilbup (7) pnpm (3) Polisi (1) Politik (36) Profil (1) Sejarah (2) sepak bola (3) ser (1) Serba 7 (52) Team (1) Tekno Tepat Guna (20) Teknologi (38) Tips (14) TNI (1) Tokoh (16) Tradisional (4) Trasnsportasi (17) Video (5) Wanita (2) Wisata (22)

geovisite