Jumat, 17 September 2010

Ngemis dapet jutaan, memberi sedekah didenda

MestiMoco.com -Pernah ga sih ngalamin denda karena memberi sedekah kepada pengemis? Baca-baca berita katanya di Jakarta ada peraturan mengenai larangan untuk memberikan sedekah pada pengemis. Bener ga sih? Jika benar adanya maka mungkin peraturan ini dibuat untuk memerangi pengemis. Ngasi pengemis 1000 rupiah trus didenda 20 juta, hehe maunya nolong malah buntung :mrgreen:

Dulu waktu masi kuliah di Jogja, saya sering merasa iba dengan pengemis anak-anak yang sering mangkal di perempatan dekat terminal condong catur. Beberapa anak tersebut bahkan berwajah cukup ganteng (ga sah curiga n mikir macem2 :mrgreen: ) dan berkulit terang. Orang tuanya mana yak? Kasian banget anak-anak ini, apalagi kadang pas lagi turun hujan masih ada aja yang nekat ngemis sambil menggigil dibalik baju kaos tipis dan celana pendeknya. Pas ada recehan ya biasanya tak kasi, secara dompet saya isinya recehan doank hehehehe…. Nah kalo seandainya peraturan larangan memberikan sedekah kepada pengemis juga berlaku disana, maka pasti saya dan pengguna jalan lainnya di daerah itu dah bolak balik masuk bui :mrgreen:

Ngemeng-ngemeng tentang pengemis, saya pernah menonton sebuah liputan khusus di salah satu televisi swasta yang membahas mengenai kampung pengemis. Liat cerita ngemisnya si ga heran lagi, tapi kaget juga dengan pengakuan pelaku kegiatan ngemis ini yang mengatakan bahwa sebulan bisa dapet hasil (bersih!) 3-5 juta. Bahkan jika menjelang lebaran penghasilan bisa hingga 10 juta bersih, setelah dipotong “pajak ini itu” Huhuiii… Ada yang tertarik beralih profesi? Wekek..kek… :lol:

sumber berita : YUDIworld/dot/com
Kontributor Artikel & Foto : Herman Hidayat Profile Facebook Herman Hidayat klik di sini.Herman adalah Pemilik MestiMoco.com.

www.MestiMoco.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Share on Facebook

Labels

Agama (31) Alamat (3) Arema (4) Artikel (209) Artis (15) Bencana (17) Berita (239) Bisnis (30) Budaya (49) Budha (3) Cerita Motivasi (20) Desa (6) E-Taiment (5) Ekonomi (9) Elektronik (7) English (2) Foto (15) Gaya Hidup (6) Hari Besar (12) Hindu (3) Hobi (2) Hukum (19) Humor (21) Ilmu (13) Info (249) Infotaimen (21) Internasional (38) Internet (31) Islam (13) Jatim (25) Kab. Malang (61) Karikatur (2) Kata Bijak (5) Kec. Kepanjen (23) Kecantikan (3) Kejawen (1) Kepanjen (10) Kesehatan (50) komentar (2) Komputer (6) Kristen (2) Kuliner (7) Lain-lain (143) Luar Negeri (42) Malang Raya (38) Masakan (6) Music (5) Nasional (225) Olah Raga (69) Opini (2) Otomotiv (16) PDI Perjuangan (10) Pemerintahan (1) Pemilu (7) Penting (3) Permainan (6) Peta (4) Pilbup (7) pnpm (3) Polisi (1) Politik (36) Profil (1) Sejarah (2) sepak bola (3) ser (1) Serba 7 (52) Team (1) Tekno Tepat Guna (20) Teknologi (38) Tips (14) TNI (1) Tokoh (16) Tradisional (4) Trasnsportasi (17) Video (5) Wanita (2) Wisata (22)

geovisite