ilustrasi dapil 1 |
Kapolres Malang, AKBP Adi Deriyan Jaya Marta, menyampaikan pihaknya telah memerintahkan kepada jajaran Polsek di 33 Kecamatan, utamanya kecamatan yang memiliki sejumlah pabrik atau buruh dengan jumlah besar.
Selasa (23/4) lalu, menjelaskan “Untuk mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan akan diturunkan sejumlah jajaran untuk mengamankan aksi tersebut,”.
Jajaran polsek juga akan melakukan komunikasi intensif dengan perusahaan di masing-masing Kecamatan tersebut, lanjutnya
Guna mengamankan aksi yang akan digelar 1 Mei 2013, AKBP Adi Deriyan Jaya Marta menambahkan, pihaknya telah meminta kepada bagi jajaran polsek untuk melaporkan setiap perkembangan, terkait rencana aksi tersebut yang akan berlanjutkan ke Polda Jawa Timur, bahkan diperkirakan serikat pekerja akan menggelar aksinya hingga datang ke Jakarta.
Pihaknya juga menghimbau kepada sejumlah buruh yang tergabung dalam serikat buruh untuk tidak jauh-jauh ke Jakarta, demi menyampaikan aspirasinya, karena Kabupaten Malang dinilai terakomodir dan memfasilitasi rakyatnya, terutama pemenuhan hak-hak yang kini telah dipenuhi oleh masing-masing perusahaan, melalui mediasi yang disediakan Kabupaten
Sumber artikel : malangdasonline*com
Pesan moral artikel :
Kontributor Artikel & lamp; Foto : Herman Hidayat Profile Facebook Herman Hidayat klik di sini. Herman adalah Pemilik MestiMoco.com.
click for tour in Malang Regency
Check
Tidak ada komentar:
Posting Komentar