Sabtu, 10 September 2011

Honda Hadiah Bombastis Malang Raya

Melihat potensi matic yang cukup gemuk juga, Honda ikut bertarung dengan menelorkan vario.rupanya nama honda kayaknya disambut hangat oleh penggemarnya… matic honda inipun kayaknya diserap pasar seperti varian honda yang lain.

Untuk mendekatkan diri dengan para penggunanya di Malang Raya hari Sabtu 10 nop 2011, bertempat di Taman Krida Budaya jl Soehat Malang, Honda mengadakan acara Bombatis Honda dengan hadiah utama 2 paket Umroh.

Acara yang menurut rencana di mulai pukul 13.00 dihadiri para konsumen honda dari Kabupaten dan Kota Malang serta kota Batu sejak pukul 11.00. 
Setelah melakukan registrasi dengan menunjukkan undangan, para pengguna mendapat snack dan mendapat kupon undian serta sebuah kaos/ jaket, selanjutnya mereka dihibur dengan permainan organ tunggal, yang selanjutnya setelah sekitar 3.000an undangan hadir acara undian dimulai dengan hadiah-hadian berupa Magic com, Player DVD, Televisi (nggak tahu berwarna atau nggak soalnya masih dibungkus kardus/ nggak dicoba di nyalakan), Pendingin (Lemari yg ada es-nya) serta Mesin Cuci, untuk 2 jenis hadiah yang terakhir ada pajak undian 25%.

Menjelang ashar undian utama berhadiah umroh dilakukan dan pemenang ke dua-duanya adalah seorang wanita (dua orang) dari wilayah batu dan Dinoyo

Dibagian luar terdapat sebuah kendaraan pamer honda yang terdapat sebuah motor honda yang mesinnya di gergaji agar terlihat bagian dalamnya (H2O)

Sumber artikel :
Pesan moral artikel :


Kontributor Artikel & lamp; Foto : Herman Hidayat Profile Facebook Herman Hidayat klik di sini. Herman adalah Pemilik MestiMoco.com.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Share on Facebook

Labels

Agama (31) Alamat (3) Arema (4) Artikel (209) Artis (15) Bencana (17) Berita (239) Bisnis (30) Budaya (49) Budha (3) Cerita Motivasi (20) Desa (6) E-Taiment (5) Ekonomi (9) Elektronik (7) English (2) Foto (15) Gaya Hidup (6) Hari Besar (12) Hindu (3) Hobi (2) Hukum (19) Humor (21) Ilmu (13) Info (249) Infotaimen (21) Internasional (38) Internet (31) Islam (13) Jatim (25) Kab. Malang (61) Karikatur (2) Kata Bijak (5) Kec. Kepanjen (23) Kecantikan (3) Kejawen (1) Kepanjen (10) Kesehatan (50) komentar (2) Komputer (6) Kristen (2) Kuliner (7) Lain-lain (143) Luar Negeri (42) Malang Raya (38) Masakan (6) Music (5) Nasional (225) Olah Raga (69) Opini (2) Otomotiv (16) PDI Perjuangan (10) Pemerintahan (1) Pemilu (7) Penting (3) Permainan (6) Peta (4) Pilbup (7) pnpm (3) Polisi (1) Politik (36) Profil (1) Sejarah (2) sepak bola (3) ser (1) Serba 7 (52) Team (1) Tekno Tepat Guna (20) Teknologi (38) Tips (14) TNI (1) Tokoh (16) Tradisional (4) Trasnsportasi (17) Video (5) Wanita (2) Wisata (22)

geovisite